11/18/2017

Rabbi

 

Ya Rabb

RisalahMu menebarkan kemahiran

Kemolekan kian dipuja

Raga kian menghamparkan ketinggianMu

Jatuh hati kian merajut keimanan

Gelora kerinduan kian diidamkan

Pasrah kecut hati kuserahkan padaMu

 

Yogyakarta, 8 November 2017

 

 

Aku

 

Detak jantung kian berdetak

Menyerbu badai masalah

Debu menyelimuti kaca

Daun bergerak kian kemari

Mengikuti arah hembusan angin

Diriku menopang tanpa pendirian

Ibarat debu selalu mengikuti air dan angin

Penyongkongku tak tangguh menahan keklasikan

 

Yogyakarta, 8 November 2017

 

 

Tirai Hati

 

Tirai kubuka dengan manisnya rasa

Pembangkit dari sanubariku

Kauhembuskan angin pada arahnya

Langit yang tampak bersih gambaran hatiku ini

Kepak sayap menyelimuti kalbu

Kilauan cahaya mengilat di hatiku

 

Yogyakarta, 9 November 2017

 

 

*Penulis lahir di Tangerang dan pegiat Lembah Literasi Mafaza Yogyakarta (L2MY).

Biografi Bapak Pandu Dunia

Biografi Bapak Pandu Dunia

Oleh Nur Baitina* Nama Lengkap          : Robert Stephenson Smyth Baden Powell Nama Kecil                 : Stephenson / Steve / Stee TTL                             : Kota London, Inggris, 22 Februari 1857 Ayah                           : Prof. Domine Baden-Powell...

PERAN PRAMUKA BAGI GENERASI MILENIAL

PERAN PRAMUKA BAGI GENERASI MILENIAL

Oleh Devita Istiqomah Pramuka merupakan salahsatu kegiatan positif bagi remaja apalagi pada era milenial yang semuanya serba digital. Praja Muda Karana adalah kegiatan diparkasai Boden Powel yang memiliki arti “Jiwa Muda yang Suka Berkarya”. Kegiatan pramuka ini...